Kamis, 27 Januari 2011

Sejarah desa ngaliyan

            Sejarah ngaliyan adalah suatu desa yang mempunyai banyak keindahan alam semesta.desa ngaliyan tumbuh dengan keakrapan masyarakat yang sekian lama telah merawat keindahan alam yang berada di desa nglaliyan.saya juga termasuk anak desa yang berada di desa ngaliyan.

            Di desa saya tempatnya tidak begitu luas namun,para warga ngaliyan tidak pernah lepas dari kegiatanya sehari-hari.desa saya ada bermacam-macam kegiatan.di antaranya yaitu:peternakan,petani,dan ada yang mencari uang,atau bisa di sebut buruh.di desa saya umumnya masih saling gotong-royong.

            Di desa saya juga ada hiburan lainya yang dapat menghibur warga setempat.desa saya masih sering menggunakan doa-doa nenek moyang pada zaman dahulu.contohnya yaitu:genduren,sesaji,dan rasulan.dan ada hiburan juga di antaranya:wayang kulit,doger,jatel,dan acara 17 agustus.

            Saya ikut senang hidup di desa ngaliyan karena,masyarakatnya masih saling tolong-menolong,dan juga saling gotong-royong.adapun keindahan alam yang sangat luas dan sangat indah.apalagi ketika menjelang sore hari,.matahari pun terlihat sangat indah dan bisa di rasakan dalam hati.


            Itulah sejarah ngaliyan di desa saya jika anda tertarik dengan desa kami tidak usah ragu lagi.anda bisa juga bermain ke desa kami untuk melihat indahnya desa ngaliyan.tidak hanya itu saja anda juga boleh merasakan makanan khas desa ngalian yang sangat enak dan tidak muda untuk di lupakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar